1. Piggyback
Piggyback dapat menggunakan merk Power Commander V ataupun Bazzaz. Pada Power Commander V, suplai bahan bakar dan timing pengapian dapat diatur ulang, sedangkan Bazzaz hanya suplai bahan bakar saja.
|
piggyback bazzaz |
2. Papas blok
Pemapasan blok cukup 0.5 mm saja, karena rasio kompresi sudah meningkat menjadi 12.8 : 1 dari standar yang hanya 11.3 : 1.
|
blok ninja 250 |
3. Porting Polish
Porting blok didesain ulang agar proses hisap dan bilas lebih lancar. Squish dan saluran exhaust dipolish agar semakin lancar.
4. Open filter K&N
Filter menggunakan tipe open merk K&N. Selain sudah terpercaya untuk mendongkrak performa, proses penyaringan udara pun tetap lancar. Tarikan mesin otomatis lebih responsif.
|
open filter K&N |
5. Knalpot aftermarket
Knalpot racing juga mampu mendongkrak performa Ninja 250 FI. Selain itu suara yang dihasilkan dari dua silinder lebih terdengar khas dan nyaring.
|
knalpot Ninja 250 FI |
Title :
Korek Harian Ninja 250 FI Standar
Description : 1. Piggyback Piggyback dapat menggunakan merk Power Commander V ataupun Bazzaz. Pada Power Commander V, suplai bahan bakar dan timing pengap...
Rating :
5